Fiat 500X Diduga Mencurangi Uji Emisi

Fiat 500X Diduga Mencurangi Uji Emisi

Mencurangi uji emisi, ternyata tidak hanya dilakukan Volkswagen Group. Kementerian transportasi Jerman, menemukan sebuah alat yang diduga sebagai pengendali emisi di mobil Fiat 500X, dan langsung membuat sibuk pabrikan Italia itu.

Dilansir media Jerman Der Spiegel, yang dikutip oleh Automotive News Europe, Fiat menyangkal pihaknya memasang alat yang bisa mendeteksi pengujian emisi. Pihak kementerian transportasi Jerman sendiri, tidak menyebutkan secara perinci, tapi menurut mereka ada sistem di pengolahan emisi knalpot yang non aktif 90 menit setelah pengujian dilakukan.

Pihak kementerian juga pernah menemukan alat serupa, yang otomatis mati setelah 22 menit. Sekadar informasi, siklus pengujian emisi yang dilakukan pemerintah Jerman, berlangsung tidak lebih dari 20 menit.

Fiat Chrysler Automobile (FCA) menolak berkomentar. “Kami tidak berada dalam posisi mengomentari pengujian KBA (otoritas transportasi federal Jerman), yang hasilnya merupakan dokumen internal mereka. Kami juga tidak bisa berkomentar karena belum melihat langsung hasil pengujiannya,” ujar salah satu juru bicara FCA.

Januari lalu, pemerintah Italia mengeluarkan surat izin edar Fiat 500X, setelah lolos uji emisi. Mereka tidak mendapatkan atau menemukan alat apapun yang bisa mengakali uji emisi ini. Berdasarkan hal itu, FCA kemudian mengkonfrontir pernyataan otoritas Jerman, bahwa mobil mereka ‘bersih’ dari segala kecurangan.

Otoritas transportasi Jerman sendiri menolak menjelaskan lebih dalam dan mengatakan akan membawa kasus ini ke komisi Uni Eropa.

Fiat 500X adalah varian anyar dari keluarga Fiat 500, yang memiliki bentuk corssover. Selain lebih besar dari anggota keluarga yang lain, mobil ini juga lebih panjang dan terlihat gagah. Mobil ini diperkenalkan pertama kali di Paris Motor Show 2014, dan dibekali pilihan penggerak roda depan atau AWD.

Sumber penggeraknya ada beberapa opsi, baik bensin maupun diesel. Tenaga kemudian disalurkan melalui transmisi 6-speed manual atau otomatis 6-speed dengan koplilng ganda. Untuk 500X berpenggerak AWD, Fiat memberikan transmisi 9-speed otomatis terbaru karya Fiat Chrysler.

Di pasaran, mobil ini bersaing dengan beberapa crossover kecil lainnya seperti MINI Countryman, dan sejenisnya.

Baca Juga: Fiat 500 kembali untuk meraih sukses

Indra Alfarisy

Indra Alfarisy

Indra adalah seorang 'petrol head' yang mengidamkan sebuah mobil super saloon 5-pintu di halaman rumahnya, bersanding bersama sebuah VW Combi klasik. Dalam kesehariannya, Indra menyukai bermain mobil RC (remote control). Ia paling benci menonton tayangan infotainment, meski doyan mencari gosip-gosip otomotif .

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Fiat

  • Fiat 500C
    Fiat 500C
Harga Mobil Fiat

GIIAS 2024

IMOS 2024

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Video Mobil Fiat Terbaru di Oto

Oto
  • Fiat Punto hatchback review - CarBuyer
    Fiat Punto hatchback review - CarBuyer
    06 Jun, 2016 . 291K kali dilihat
  • Fiat 500X review - Carbuyer
    Fiat 500X review - Carbuyer
    06 Jun, 2016 . 121K kali dilihat
  • Fiat 500 hatchback 2016 review
    Fiat 500 hatchback 2016 review
    26 May, 2016 . 76K kali dilihat
  • Fiat 500 hatchback review - Carbuyer
    Fiat 500 hatchback review - Carbuyer
    26 May, 2016 . 102K kali dilihat
  • Fiat 500 hatchback review - CarBuyer
    Fiat 500 hatchback review - CarBuyer
    26 May, 2016 . 482K kali dilihat
  • Fiat 500
    Fiat 500
    18 Mar, 2016 . 60K kali dilihat
  • Fiat 500 2015 review
    Fiat 500 2015 review
    18 Mar, 2016 . 11K kali dilihat
  • Fiat 500 Sport: Premium City Car Yang Stylish, Sporty, Dan Dinamis BisnisTV  BisnisTV
    Fiat 500 Sport: Premium City Car Yang Stylish, Sporty, Dan Dinamis BisnisTV BisnisTV
    18 Mar, 2016 . 453 kali dilihat
  • FIAT PUNTO EASY BLUE 2012
    FIAT PUNTO EASY BLUE 2012
    26 May, 2015 . 19 kali dilihat
  • Fiat punto easy in red video walkaround
    Fiat punto easy in red video walkaround
    26 May, 2015 . 25 kali dilihat
Tonton Video Mobil Fiat

Artikel Mobil Fiat dari Carvaganza

  • Jadi Model Crossover Listrik Pertama, Fiat 600e Siap Dipasarkan
    Jadi Model Crossover Listrik Pertama, Fiat 600e Siap Dipasarkan
    Muhammad Hafid, 19 Sep, 2023
  • Fiat Panda Siap Kembali Tahun Depan, Punya Versi EV
    Fiat Panda Siap Kembali Tahun Depan, Punya Versi EV
    Alvando Noya, 12 Jul, 2023
  • Fiat 600e, Bangkitkan Nama Klasik Jadi SUV Listrik Atraktif
    Fiat 600e, Bangkitkan Nama Klasik Jadi SUV Listrik Atraktif
    Wahyu Hariantono, 05 Jul, 2023
  • Fiat Hanya Jual Mobil Listrik Mulai 2030
    Fiat Hanya Jual Mobil Listrik Mulai 2030
    Alvando Noya, 07 Jun, 2021
  • 10 Desainer Mobil Terbaik Sepanjang Masa
    10 Desainer Mobil Terbaik Sepanjang Masa
    Alvando Noya, 28 Mar, 2021

Artikel Mobil Fiat dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Tips
  • Review
  • Artikel Feature
  • advice
  • Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Zeekr Resmi Meluncurkan X dan 009
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Ford Rilis 3 Model Baru di GJAW 2024
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Rilis di GJAW, Aletra L8 EV Dijual dari Rp415 Juta
    Anjar Leksana, 23 Nov, 2024
  • Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Hyundai Tucson Terbaru Meluncur dengan Dua Pilihan Mesin
    Muhammad Hafid, 22 Nov, 2024
  • 3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    3 Model Ford Terbaru Siap Mejeng di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024
    Anjar Leksana, 20 Nov, 2024
  • Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Menyiasati Terjebak Macet Horor Berjam-jam
    Setyo Adi, 20 Sep, 2024
  • Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Supaya Hemat Baterai, Terapkan Cara Mengendarai Mobil Listrik Seperti Ini
    Anjar Leksana, 06 Sep, 2024
  • Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Cara Mudah Klaim Asuransi Kendaraan
    Anjar Leksana, 04 Sep, 2024
  • Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Habis Road Trip, Periksa Komponen Penting Mobil Ini
    Setyo Adi, 24 Jun, 2024
  • Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Efek Fatal Aquaplaning, Begini Cara Menghindarinya
    Anjar Leksana, 26 Jan, 2024
  • BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    BYD M6: Format Mobil Keluarga, Mudah Diterima
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    First Drive Rolls-Royce Spectre: Kemewahan Sempurna dari Mobil Listrik
    Wahyu Hariantono, 09 Okt, 2024
  • Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Seres E1: Mobil Listrik Imut yang Layak Dilirik Juga
    Ardiantomi, 07 Okt, 2024
  • First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    First Drive Ferrari Roma Spider: Prancing Horse Buat Harian
    Anindiyo Pradhono, 04 Okt, 2024
  • First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    First Drive Neta X 500: Tampilan Menawan, Performa Pas dan Kompetitif
    Anjar Leksana, 28 Sep, 2024
  • Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Kompetitor yang Harus Mewaspadai Kehadiran Toyota Hilux Rangga
    Anjar Leksana, 17 Okt, 2024
  • Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Daftar 8 Mobil dan Motor yang Menggunakan Nama Sama
    Anjar Leksana, 03 Okt, 2024
  • Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Opsi Fitur Pintar nan Unik yang Ditawarkan Pabrikan Dunia
    Muhammad Hafid, 10 Jun, 2024
  • Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Kerap Dibandingkan, Pilih New Toyota Rush GR Sport atau Daihatsu Terios R?
    Setyo Adi, 27 Mei, 2024
  • Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Pendatang Baru Citroen C3 Aircross, Lawan Pemain Lawas Toyota Rush
    Setyo Adi, 22 Mei, 2024
  • Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Cara Menangani Kondisi Mobil Alami Aquaplaning di Jalan
    Anjar Leksana, 15 Jan, 2024

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*