60 Mercedes-Benz S-Class Jadi Kendaraan Tamu Negara

Di Pelantikan Presiden RI 20 Oktober 2024

60 Mercedes-Benz S-Class Jadi Kendaraan Tamu Negara

Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden ke-8 Republik Indonesia. Bakal berlangsung pada 20 Oktober 2024. Mercedes-Benz Indonesia dengan bangga melanjutkan tradisi panjangnya selama 54 tahun berkiprah di Tanah Air. Mereka turut berpartisipasi dalam seremoni, sebagai bagian dari acara kenegaraan yang prestisius. Melalui Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg). Perusahaan dengan logo bintang segi tiga itu memberikan dukungan berupa 60 unit Mercedes-Benz S-Class.

Nanti, unit segera digunakan sebagai kendaraan resmi para tamu negara dari seluruh dunia. Keikutsertaan ini menegaskan peran Mercedes-Benz sebagai mitra terpercaya dalam menyediakan kendaraan mewah yang berstandar. Punya kenyamanan serta keamanan tinggi untuk menyokong berbagai acara penting kenegaraan, termasuk kendaraan kepresidenan.

Mercedes-benz Indonesia

"Pelantikan presiden merupakan momen yang bersejarah bagi bangsa Indonesia. Mercedes-Benz bangga dapat kembali mendukung dan berpartisipasi dalam acara bersejarah ini. Apalagi pada Oktober 2024 ini kami merayakan 54 tahun hadir di sini. Dengan lebih dari lima dekade pengalaman. Mercedes-Benz selalu dipercaya sebagai penyedia kendaraan kepresidenan. Mulai dari era Presiden Soekarno hingga Presiden Jokowi. Ini menunjukkan komitmen kami yang berkelanjutan terhadap keamanan dan kenyamanan para pemimpin bangsa. Kehadiran kami dalam acara pelantikan ini adalah bentuk nyata dari kontribusi kami untuk Indonesia,” terang Roelof Lamberts, CEO PT Inchcape Indomobil Distribution Indonesia, dalam surel resmi (17/10).

Baca Juga: Jalin Kerja Sama Strategis, Goodyear Indonesia dan Mercedes-Benz Hadirkan Program Eksklusif

Mercedes-Benz selalu konsisten menunjukkan keunggulan dalam memberikan kendaraan yang tidak hanya mewah. Tetapi juga dengan fitur keamanan dan kenyamanan mumpuni bagi para pemimpin dunia. Tidak hanya di acara Pelantikan Presiden Republik Indonesia mendatang. Sebelumnya Mercedes-Benz Indonesia juga menjadi kendaraan resmi para tamu negara di acara Konferensi Tingkat Tinggi IMF Bali 2018.

Mercedes-Benz S-Class

Kemudian ikut meramaikan pelantikan Presiden Republik Indonesia 2019 dan juga HUT RI 2024 yang lalu di Ibu Kota Nusantara. Model S-Class yang akan digunakan pada pelantikan ini dikenal dengan teknologi canggih. Unit dirancang untuk memberikan pengalaman berkendara terbaik bagi para tamu VVIP.

Setya Utama, Sekretaris Kementerian Negara turut menyampaikan apresiasinya terhadap Mercedes-Benz. “Sebagai bagian dari acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden ke-8 Republik Indonesia. Berbagai tamu negara dan tokoh penting akan hadir pada momen penting ini. Kementerian Sekretariat Negara bertanggung jawab dalam memastikan ketersediaan kendaraan VVIP untuk agenda kenegaraan seperti ini. Untuk itu, kendaraan Mercedes-Benz S-Class dipilih. Karena keandalan dan standar keamanan tinggi dalam mendukung mobilisasi para tamu VVIP. Kami turut memberikan apresiasi terhadap PT Inchcape Indomobil Distribution Indonesia. Atas dukungannya maka dipinjamkan unit kendaraan Mercedes-Benz S-Class. Sekaligus memberikan selamat kepada Mercedes-Benz atas kehadirannya di Indonesia selama 54 tahun,” imbuhnya. (ALX/ODI)

Baca Juga: Dukung HUT RI ke-79 di IKN, Mercedes-Benz Kirim 16 Mobil Listrik

Anjar Leksana

Anjar Leksana

Anjar Leksana adalah wartawan multitalenta. Ia pernah jadi guru bahasa Inggris, sebelum kepincut jadi wartawan ekonomi di salah satu majalah. Tidak lama, ia lantas tertarik dengan dunia otomotif, yang hingga sekarang dilakoni. Kiprahnya di dunia jurnalistik otomotif diawali dengan menulis untuk majalah otomotif ternama seperti Autocar Indonesia, Autobild, hingga Black Experience. Pengalamannya mengulas mobil serta pengetahuannya di bidang industri menjadi modal berharga untuk menyuguhkan tulisan yang berkualitas.

Baca Bio Penuh

Jual mobil anda dengan harga terbaik

Pembeli asli yang terverifikasi Pembeli asli yang terverifikasi
Listing gratis Listing gratis
Daftarkan mobil Anda

Model Mobil Mercedes Benz

  • Mercedes Benz G-Class
    Mercedes Benz G-Class
  • Mercedes Benz GLE-Class
    Mercedes Benz GLE-Class
  • Mercedes Benz C-Class Sedan hev
    Mercedes Benz C-Class Sedan
  • Mercedes Benz GLB-Class
    Mercedes Benz GLB-Class
  • Mercedes Benz CLA-Class
    Mercedes Benz CLA-Class
  • Mercedes Benz S-Class
    Mercedes Benz S-Class
  • Mercedes Benz GLA
    Mercedes Benz GLA
  • Mercedes Benz GLS-Class
    Mercedes Benz GLS-Class
  • Mercedes Benz E-Class
    Mercedes Benz E-Class
  • Mercedes Benz AMG GT
    Mercedes Benz AMG GT
Harga Mobil Mercedes Benz

Jangan lewatkan

Promo Mercedes Benz S-Class, DP & Cicilan

GIIAS 2024

IMOS 2024

Tren & Pembaruan Terbaru

Anda mungkin juga tertarik

  • Berita
  • Artikel feature

Mobil Unggulan Mercedes Benz

Video Mobil Mercedes Benz S-Class Terbaru di Oto

Oto
  • 2015 Mercedes-Benz S-Class Sedan -- Video Walk Around
    2015 Mercedes-Benz S-Class Sedan -- Video Walk Around
    21 Oct, 2015 . 1M kali dilihat
  • 2014 Mercedes-Benz S550 (S-Class) Test Drive Video Review
    2014 Mercedes-Benz S550 (S-Class) Test Drive Video Review
    21 Oct, 2015 . 517K kali dilihat
  • 2015 Mercedes-Benz S Class Review - Kelley Blue Book
    2015 Mercedes-Benz S Class Review - Kelley Blue Book
    21 Oct, 2015 . 320K kali dilihat
  • Mercedes S-Class saloon (2006 - 2013) review - CarBuyer
    Mercedes S-Class saloon (2006 - 2013) review - CarBuyer
    26 May, 2015 . 858K kali dilihat
  • Mercedes-Benz S-Class W222 launch in Malaysia - AutoBuzz.my
    Mercedes-Benz S-Class W222 launch in Malaysia - AutoBuzz.my
    26 May, 2015 . 5K kali dilihat
  • 2014 Mercedes Benz S-Class S350 CDI | Full Roadtest Video | Autocar India
    2014 Mercedes Benz S-Class S350 CDI | Full Roadtest Video | Autocar India
    26 May, 2015 . 65K kali dilihat
  • Mercedes-Benz S-Class review - What Car?
    Mercedes-Benz S-Class review - What Car?
    26 May, 2015 . 112K kali dilihat
Tonton Video Mobil Mercedes Benz S-Class

Bandingkan & Rekomendasi

Mercedes Benz S-Class
Mercedes Benz S-Class
Rp 2,9 Milyar
Harga S-Class
BMW M3 Sedan
BMW M3 Sedan
Rp 2,563 Milyar
Tulis Review Harga M3 Sedan
Mercedes Benz EQS ev
Mercedes Benz EQS
Rp 3,1 - 4,065 Milyar
Tulis Review Harga Mercedes Benz EQS
BMW 7 Series Sedan
BMW 7 Series Sedan
Rp 2,594 Milyar
Harga 7 Series Sedan
BMW i7 ev
BMW i7
Rp 3,33 Milyar
Tulis Review Harga BMW i7
Mesin 2999
2993
-
2998
-
Tenaga 367
510
333
286
544
Torsi 500 Nm
650 Nm
565 Nm
400 Nm
745 Nm
Automatic Climate Control Ya
Ya
Ya
4 Zone
Ya
Cruise control Ya
Ya
-
-
-
Airbag Samping Depan Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Kamera Belakang Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Sistem Navigasi Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Perintah Suara Ya
Ya
Ya
Ya
Ya
Jok Dilapis Kulit -
Ya
-
-
-
Bandingkan Sekarang

Tren Sedan

  • Yang Akan Datang
  • BYD Atto 4 ev
    BYD Atto 4
    Rp 464,33 Juta Perkiraan Harga Jakarta Selatan
    Perkiraan Diluncurkan TBA Kabari Saya Saat Diluncurkan
Mobil Sedan Yang Akan Datang

Artikel Mobil Mercedes Benz S-Class dari Carvaganza

  • Mercedes-Benz Tawarkan S450 President Edition, Edisi Terbatas Tamu Negara
    Mercedes-Benz Tawarkan S450 President Edition, Edisi Terbatas Tamu Negara
    Muhammad Hafid, 13 Nov, 2024
  • Mercedes-Benz Kerahkan 60 Unit S-Class Untuk Pelantikan Presiden & Wapres RI Baru
    Mercedes-Benz Kerahkan 60 Unit S-Class Untuk Pelantikan Presiden & Wapres RI Baru
    Anjar Leksana, 18 Okt, 2024
  • Sistem Otonom Canggih Mercedes-Benz S-Class Sudah Dapat Izin, Segera Bisa Dipakai di Jalan Raya
    Sistem Otonom Canggih Mercedes-Benz S-Class Sudah Dapat Izin, Segera Bisa Dipakai di Jalan Raya
    Wahyu Hariantono, 13 Des, 2021
  • Mercedes-Benz S-Class dan E-Class Terbaru Sudah Lahir dari Wanaherang
    Mercedes-Benz S-Class dan E-Class Terbaru Sudah Lahir dari Wanaherang
    Alvando Noya, 01 Des, 2021
  • Mercedes-Benz S680 Guard Anti Peluru Generasi Terbaru Meluncur!
    Mercedes-Benz S680 Guard Anti Peluru Generasi Terbaru Meluncur!
    Alvando Noya, 03 Agu, 2021

Artikel Mobil Mercedes Benz S-Class dari Zigwheels

  • Motovaganza
  • Mercedes-Benz S680 Guard W223 Mampu Menahan Serangan Bersenjata
    Mercedes-Benz S680 Guard W223 Mampu Menahan Serangan Bersenjata
    Ahmad Karim, 06 Agu, 2021
  • Gaya Glamor Mansory Ubah Tampilan Mercedes-Benz S-Class W223
    Gaya Glamor Mansory Ubah Tampilan Mercedes-Benz S-Class W223
    Ahmad Karim, 02 Jun, 2021
  • Mercedes-Benz S-Class W223 Sapa Indonesia dengan Level Kemewahan Berbeda
    Mercedes-Benz S-Class W223 Sapa Indonesia dengan Level Kemewahan Berbeda
    Anindiyo Pradhono, 05 Mei, 2021
  • Kabin Mercedes-Benz EQS Dirancang untuk Menyentuh Semua Indra Manusia
    Kabin Mercedes-Benz EQS Dirancang untuk Menyentuh Semua Indra Manusia
    Ahmad Karim, 30 Mar, 2021
  • Mercedes-Benz Mulai Pamer Kecanggihan EQS
    Mercedes-Benz Mulai Pamer Kecanggihan EQS
    Ahmad Karim, 26 Jan, 2021

Bandingkan

You can add 3 variants maximum*